Mengenal Apa itu MudaBerdaya bagi Generasi Bangsa
Upaya untuk meningkatkan mutu sumber daya manusia pada saat ini terus dilakukan. Salah satunya yaitu menghadirkan program MudaBerdaya bagi generasi bangsa. MudaBerdaya dirancang menjadi solusi paling relevan untuk permasalahan dunia industri yang berubah dengan cepat. Dengan adanya program MudaBerdaya ini yaitu untuk menanggulangi atau mendorong generasi muda untuk menjadi wirausahawan. MudaBerdaya dibentuk untuk membekali generasi … Baca Selengkapnya